Sabtu, 29 Januari 2011

Slogan kebijakan mutu ISO

Team ISO 9001-2008 SMK NU Gresik mengolah kebijakan mutu dari berbagai sumber, sehingga menghasilkan slogan SANTRI sebagai Kebijakan Mutu SMK NU Gresik. Kata dalam slogan SANTRI terdiri dari huruf S,A,N,T,R,I yang memiliki makna yaitu S-Strategi fasilitas yang handal. A-Akuntabel dalam manajemen. N-Nama baik sekolah menjadi kebanggan bersama. T-Terkendali pada mutu dan kepuasan pelanggan. R-Responsif terhadap tuntutan pangsa pasar. I-Inovasi dan evaluasi terus menerus. Demikian hasil pertemuan dalam acara Sosialisasi Manajemen Mutu ISO 9001-2008 yang hingga berita ini ditulis masih berlangsung di ruang Multimedia SMK NU Gresik. (AH 2011)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar